Memasang Android SDK

      Tak ada komentar pada Memasang Android SDK

android-ide

Eclipse + ADT tidak lama lagi tidak didukung pengembangannya, sehingga semua pengguna ADT disarankan migrasi ke penggunaan Android Studio.

Berikut dijelaskan langkah pemasangan Android Studio:

1. Download Android SDK bundle untuk Android Studio atau SDK Tools secara terpisah. Pilih SDK Bundle  yang ingin dipasang. Klik link berikut: http://developer.android.com/sdk/installing/index.html?pkg=adt

2. Klik link berikut untuk download Android Studio:

    1) http://repo.unnes.ac.id/iso/android/android-studio/

     2) http://developer.android.com/sdk/index.html

3. Jika mendownload langsung dari http://developer.android.com/sdk/index.html, Klik button hijau “Download Android Studio”

android-studio

4. Lalu pilih paket Android Studio yang sesuai dengan OS laptop Anda, baik Windows, Mac OS X maupun Linux.

5. Untuk pengguna linux, setelah download ekstrak Android Studio di tempat yang anda inginkan

6. Masuk ke folder di mana Android Studio sudah diekstrak.

7. Masuk ke folder bin

8. Buka terminal di folder bin lalu ketik: ./studio.sh untuk melakukan langkah setup/instalasi.

9. Ikuti wizard setup yang tampil sampai selesai

setup-wizard

10. Selamat bergembira dengan paket android buatan sendiri.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *